Cara Membuat Blogger

Ditulis Oleh Rifki Andrean Pada Hari Jumat, 13 September 2013


1. CARA MEMBUAT BLOG

Berbicara tentang blog memang tidak ada habisnya. Walaupun pada saat ini 
sedang tren situs pertemanan, namun ekstensi blog tidak akan tergantikan. Blog 
yang pada awal diperkenalkan sebagai buku harian Online, kini berubah menjadi 
mesin multifungsi yang bukan hanya bisa di jadikan buku harian online.
Blogspot, Wordpress, Multiply dan beberapa layanan blogging lainnya masih 
tetap eksis dan bahkan penggunanya semakin banyak di tengah menjamurnya situs 
sejaring semacam Facebook Dan Twitter.

Langsung pada artikel ini  saya akan membahas sedikit tentang cara 
membuat Blog Di Blogspot. caranya mudah dan gampang sebelum memulai 
membuat blog , alangkah baiknya kita mempunyai email terlebih dahulu dan 
direkomdasikan pakai Gmail.

Setelah mempunyai E-mail anda buka alamat www.blogger.com atau anda 
bisa cari di  www.google.com. Jika sudah punya email di Gmail.com sobat tinggal login dengan 
menggunakan email dan sandi dan klik tombol masuk.

Sebelum di teruskan cek dulu alamat blognya apakah tersedia atau tidak,
jika alamatnya sudah tersedia sobat tinggal klik Tombol Buat Blog, selesai sudah
sobat membuat blog. Setelah itu akan terbuka halaman untuk membuat posting di blog.

Ditulis Oleh : Rifki Andrean Admin dari www.mamangtutorial.blogspot.com

Rifki Andrean Assalamualaikum WR, WB.
Anda sedang membaca artikel berjudul Cara Membuat Blogger yang ditulis oleh Rifki Andrean yang berisi tentang "Cara Membuat Blogger" Apabila anda sedang membaca, Anda tidak diperbolehkan mengcopy paste artikel ini. Hak cipta dilindungi oleh monitoring artikel.

Blog, Updated at: Jumat, September 13, 2013

0 komentar:

Posting Komentar

Mari Bantu Artikel Ini, Join Sekarang !

Pencarian


mamangtutorial.blogspot.com© 2014. All Rights Reserved.
SEOCIPS Areasatu